Tugas ke Daerah Terpencil, Dokter Spesialis Bisa Raup Penghasilan hingga Rp50 Juta

Jakarta (SN) – Pemerintah semakin serius menarik minat dokter spesialis untuk bertugas di daerah terpencil. Mulai Januari 2026, insentif tambahan hingga Rp30 juta per bulan disiapkan khusus bagi dokter spesialis yang bersedia mengabdi di wilayah yang masih kekurangan layanan kesehatan. Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyebut insentif ini diberikan di luar gaji pokok, jasa pelayanan,…

Read More