Satlantas Polres Bintan Gencarkan Edukasi Keselamatan Berkendara di PT. Meitech Eka Bintan

Bintan (SN) – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Bintan melaksanakan kegiatan sosialisasi Keamanan, Keselamatan, Ketertiban, dan Kelancaran Lalu Lintas (Kamseltibcarlantas) di lingkungan PT. Meitech Eka Bintan, Selasa (11/11/2025). Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Kasatlantas Polres Bintan, Iptu Yelvis Oktaviano, bersama 12 personel Satlantas. Puluhan karyawan perusahaan tampak antusias mengikuti seluruh rangkaian acara yang dikemas interaktif…

Read More