Tim SAR Gabungan Evakuasi Jenazah Misterius yang Mengapung di Perairan Bintan

Bintan (SN) – Tim SAR Gabungan melakukan Operasi SAR Kondisi Membahayakan Manusia (KMM) setelah menerima laporan adanya sesosok jenazah mengapung sekitar 1 Nautical Mile dari Pulau Sumpat, Tanjung Berakit, pada Jumat (14/11/2025). Penemuan ini sempat mengejutkan nelayan setempat yang pertama kali melihat tubuh tersebut terbawa arus di tengah laut. Kepala Kantor SAR Tanjungpinang, Fazzli, menjelaskan…

Read More

Misteri Mayat Tanpa Identitas Mengapung di Perairan Pulau Lalang, Lingga

Lingga (SN) – Warga Desa Pulau Lalang, Kecamatan Singkep Selatan, digemparkan dengan penemuan sesosok mayat tanpa identitas yang mengapung di perairan desa mereka, Minggu (9/11/2025). Penemuan mengejutkan itu bermula saat Sanudin (45), seorang nelayan setempat, tengah mengangkat bubu di tengah laut. Ia tiba-tiba melihat benda mencurigakan yang ternyata adalah tubuh manusia dalam kondisi sudah tidak…

Read More