Rotasi Strategis di Polda Kepri, Kapolda Lantik Pejabat Utama dan Dirresnarkoba Baru

Batam (SN) – Kapolda Kepulauan Riau Irjen Pol. Asep Safrudin memimpin upacara Serah Terima Jabatan (Sertijab) dan pelantikan sejumlah Pejabat Utama Polda Kepulauan Riau sebagai bagian dari dinamika organisasi Polri dalam rangka penyegaran serta penguatan kinerja satuan kerja. Kegiatan yang berlangsung di Lobby Utama Polda Kepri, Selasa (7/1/2026), diikuti oleh para pejabat yang melaksanakan sertijab…

Read More

Polda Kepri Musnahkan 5,9 Kg Narkotika: Sabu, Ganja, hingga Ekstasi Hasil Ungkapan 9 Kasus

Batam (SN) – Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Kepulauan Riau memusnahkan 5,9 kilogram narkotika berbagai jenis hasil pengungkapan kasus sepanjang Oktober hingga awal November 2025. Pemusnahan dilakukan di Mapolda Kepri, Kamis (20/11/2025), dengan menghadirkan barang bukti dan 13 tersangka. Wakil Direktur Narkoba Polda Kepri, AKBP Ahmad Suherlan, menegaskan bahwa pemusnahan ini merupakan bentuk komitmen aparat…

Read More