Upah Minimum Kepri 2026 Ditetapkan, Pemerintah Jamin Keseimbangan Pekerja dan Dunia Usaha
Tanjungpinang (SN) – Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau resmi menetapkan Upah Minimum Provinsi (UMP), Upah Minimum Sektoral Provinsi (UMSP), Upah Minimum Kabupaten/Kota (UMK), serta Upah Minimum Sektoral Kabupaten/Kota (UMSK) se-Kepulauan Riau untuk tahun 2026. Kebijakan ini ditetapkan sebagai upaya meningkatkan kesejahteraan pekerja tanpa mengabaikan keberlangsungan dunia usaha dan iklim investasi daerah. Penetapan tersebut disampaikan Gubernur Kepulauan…
