Motif Cinta, Hutang, dan Miras: Polisi Bongkar Pembunuhan Sadis Nelayan Bintan
Bintan (SN) – Misteri kematian tragis seorang nelayan bernama Amizan (31) akhirnya terungkap. Pria malang itu ditemukan tewas dengan 17 luka tusukan di tubuhnya. Polisi memastikan, kematian tersebut bukan kecelakaan biasa melainkan pembunuhan berencana yang kejam, dilatarbelakangi utang, asmara, dan minuman keras. Kasat Reskrim Polres Bintan, Iptu Fikri Rahmadi, mengungkapkan bahwa pihaknya telah mengamankan dua…
