PANTUNESIA Tembus 1.000 Unduhan dalam Tiga Hari, Sambutan Global Berbanding Terbalik dengan Minat Lokal
Tanjungpinang (SN) – Aplikasi edukasi pantun berbasis kecerdasan buatan, PANTUNESIA, mencatat capaian membanggakan sekaligus menyisakan ironi. Hanya dalam waktu tiga hari sejak peluncuran, aplikasi ini berhasil menembus lebih dari 1.000 unduhan. Namun, antusiasme terbesar justru datang dari luar daerah asalnya. PANTUNESIA resmi diluncurkan pada Rabu, 17 Desember 2025, di Auditorium Dekranasda Kepulauan Riau, bertepatan dengan…
