Komisi V DPR Desak Operasi SAR Banjir Sumatra Diperpanjang: “Harapan Keluarga Korban Harus Diutamakan”
Jakarta (SN) – Ketua Komisi V DPR RI, Lasarus, menegaskan bahwa upaya pencarian dan pertolongan korban banjir di Sumatra harus tetap menjadi prioritas utama. Ia menilai, meski masa tanggap darurat tujuh hari telah terlampaui, operasi SAR perlu diperpanjang selama kondisi di lapangan masih memungkinkan. “Kita minta pencarian dan pertolongan ini dimaksimalkan. Masa tanggap darurat tujuh…
