Ansar : UMKM Kepri Bisa Manfaatkan Program Pinjaman Bunga Nol Persen, BRK Diminta Buat Sosialisasi

– 2024 Plafond Dimaksimalkan Hinggaa Rp40 Juta Tanjungpinang (SN) – Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Ansar Ahmad mendorong para pelaku UMKM di Provinsi Kepri untuk memanfaatkan program strategis, Program Bantuan Pinjaman Bunga Nol Persen (0%) yang tetap dilanjutkan tahun 2024 ini. Apalagi di tahun 2024, Gubernur Ansar mengeluarkan kebijakan untuk menaikkan plafond pinjaman maksimal hingga Rp40…

Read More

Peringatan Isra Mi’raj di Tanjungpinang: Meningkatkan Kualitas Ibadah dan Mewujudkan Masyarakat Religius

Tanjungpinang (SN) – Pemerintah Kota Tanjungpinang menggelar peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H/2025 M dengan tema “Dengan semangat memperingati Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW 1446 H, kita tingkatkan kualitas sumber daya manusia yang agamis untuk mewujudkan masyarakat Tanjungpinang yang religius dan berbudaya”. Acara yang berlangsung di Masjid Raya Sultan Riau Penyengat, Pulau Penyengat,…

Read More

Prestasi Membanggakan, Mahasiswa UMRAH Tembus Program Bergengsi Internasional

Tanjungpinang (SN) – Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) kembali menorehkan prestasi membanggakan di kancah internasional. Firman Gani, mahasiswa Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Maritim (FEBM), berhasil lolos seleksi untuk mengikuti dua program akademik bergengsi di luar negeri, yakni Program Global Education (Chapter Jepang & Filipina) 2025 dan Study of the U.S. Institute (SUSI)…

Read More

MIS Nurul Huda Gelar Kegiatan Ekstrakurikuler Pramuka, Tingkatkan Karakter dan Keterampilan Siswa

  Karimun (SN) – Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Nurul Huda kembali menggelar kegiatan ekstrakurikuler Pramuka pada Kamis, (08/08/2024. Kegiatan yang berlangsung di halaman sekolah ini diikuti oleh seluruh siswa kelas III hingga VI dengan penuh antusias. Dengan semangat yang menggebu, para Pramuka Muda MIS Nurul Huda berpartisipasi dalam berbagai kegiatan menarik yang bertujuan untuk mengembangkan…

Read More

Jonatan Christie Kembali Berjaya di Eropa, Putri KW dan Ganda Putra Raih Runner-up di Hylo Open 2025

Jerman (SN) – Indonesia kembali mencatat prestasi gemilang di ajang Hylo Open 2025 yang berlangsung di Saarbrücken, Jerman. Tunggal putra andalan Merah Putih, Jonatan Christie, tampil perkasa dan memastikan gelar juara usai menundukkan wakil Denmark, Magnus Johannesen, dua gim langsung dengan skor 21-14, 21-14. Kemenangan ini menegaskan dominasi Jonatan di tur Eropa musim ini. Dalam…

Read More

RPJMD Kepri 2025–2029 Resmi Disahkan: Tonggak Baru Menuju Kepri yang Maju dan Merata

Tanjungpinang (SN) – Provinsi Kepulauan Riau resmi memiliki panduan pembangunan lima tahun ke depan setelah Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kepri mengesahkan Peraturan Daerah (Perda) tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Tahun 2025–2029, dalam Rapat Paripurna yang digelar, pada Jumat (11/7/2025). Rapat yang berlangsung khidmat di ruang sidang utama DPRD Kepri ini dipimpin oleh…

Read More

Jumlah Formasi ASN Kementerian Agama yang Disetujui Menpan-RB Capai Rekor Tertinggi

Jakarta (SN) – Kementerian Agama mengajukan 151.489 formasi Aparat Sipil Negara (ASN) kepada Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Kemenpan-RB), terdiri atas 61.708 formasi CPNS dan 89.781 formasi CPPPK. Menpan-RB Azwar Anas menyatakan bahwa dari jumlah tersebut, sudah disetujui 110.553 formasi, terdiri dari 20.772 formasi CPNS dan 89.781 formasi CPPPK, usai bertemu dengan Menteri…

Read More

H Muhammad Rudi Hadiri Pesta Puncak Tahun Oikumene Inklusif HKBP, Tegaskan Komitmen Membangun Kepri

Batam (SN) – Calon Gubernur Kepulauan Riau, H Muhammad Rudi (HMR), hadir dalam Pesta Puncak Tahun Oikumene Inklusif Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) Distrik XX Kepri yang digelar di indoor Grand Tama Convention Center, Tembesi, Sagulung, Kota Batam, Minggu (3/11/2024). Kegiatan ini mengusung tema “HKBP Proaktif Menghadirkan Kebaikan Allah bagi Sesama” dan dihadiri oleh ribuan…

Read More

Ansar Resmikan Rampungnya Revitalisasi Pulau Penyengat Tahap Pertama

Tanjungpinang (SN) – Revitalisasi Masjid Raya Sultan Riau Penyengat dan Penataan Kawasan Pemukiman Pulau Penyengat Tahap I telah rampung ditandai dengan  diresmikan oleh Gubernur Kepri Ansar Ahmad, di Pelataran Masjid Raya Sultan Riau Penyengat, Tanjungpinang, Senin, (6/3/2023). Pekerjaan yang menjadi salah satu program strategis Pemerintah Provinsi Kepri di tahun 2022 dan menjadi program berkesinambungan ini…

Read More

Wagub Kepri Kunjungi PT Free The Sea di Batam: Daur Ulang Plastik Jadi Coffee Maker, Contoh Nyata Inovasi Hijau

Batam (SN) – Wakil Gubernur Kepulauan Riau, Nyanyang Haris Pratamura, melakukan kunjungan langsung ke PT. Free The Sea yang berlokasi di kawasan industri Panbil, Kota Batam. Perusahaan ini khusus mengubah limbah sampah menjadi produk berkualitas dan berkelas. Perusahaan ini bukan sekadar pabrik daur ulang biasa. PT Free The Sea berhasil mengubah botol plastik bekas menjadi…

Read More