Perkuat Pengamanan Laut Natuna, Laksma Agung Setiawan Pimpin Kunjungan Strategis Bakamla RI
Natuna (SN) – Kepala Biro Sarana dan Prasarana Badan Keamanan Laut Republik Indonesia (Bakamla RI), Laksamana Pertama Agung Setiawan, M.Han, bersama rombongan, melakukan kunjungan kerja penting ke Kabupaten Natuna dalam rangka memperkuat pertahanan maritim nasional di wilayah perbatasan strategis Indonesia. Rombongan tiba di Bandara Raden Sajad, Natuna, Rabu (16/7/2025), dan disambut hangat oleh jajaran Pemerintah…
