Polres Bintan Gelar Jumat Berkah: Bagi Makanan, Helm SNI, dan Edukasi Keselamatan Lalu Lintas
Bintan (SN) – Dalam suasana penuh kepedulian dan kebersamaan, Polres Bintan bersama Team Amanah Bintan Kavling turun langsung ke jalan dalam kegiatan “Jumat Berkah”, yang kali ini dikemas berbeda tak hanya berbagi, tapi juga mengedukasi. Berlokasi di simpang KM.16, Desa Toapaya Selatan, Jumat (18/7/2025) kegiatan ini menyita perhatian para pengendara yang melintas. Pasalnya, selain membagikan…
